Tampung Aspirasi Masyarakat, Massuri ST Gelar Reses di Desa Pugul.

Anggota DPRD Bangka Massuri ST, saat Gelar Reses di Kantor Desa Pugul.

Riau Silip,Seputarbabel.com — Tampung Aspirasi masyarakat, Anggota DPRD Bangka dari Fraksi Gerindra Dapil Belinyu Riau Silip, Massuri ST, Gelar Reses di Kantor Desa Pugul, Sabtu 18//3/23)

Dalam kesempatan itu Angota Dewan Fraksi Gerindra Massuri ST, langsung membuka sisi tanya jawab dengan warga, berbagai aspirasi yang disampiakan masyarakat,  mulai dari Lampu Jalan, Inspatruktur, hingga Ekonomi, juga Pendidikan masala tenaga Pendidik, dan berbagai juga Aspirasi lainya,

Bang Topa sapaan akrab Massuri mengatakan melalui Reses ini para warga bebas menyampaikan aspirasi mereka, sehingga apa yang di sampaikan nantinya bisa di perjuangkan, dan bisa di tindak lanjuti ke Dinas terkait,

(Anggota DPRD Bangka Fraksi Gerindra Foto bersama masyarakat desa Pugul saat Reses)

 

” Selaku wakil rakyat, saya anggota dewan sudah pastinya mempasilitas dan memperjuangkan aspirasi masyarakat, dengan harapan dinas terkait dapat mereleasasi usulan masyarakat agar dapat tercapai,” Ungkap Topa saat gelar Reses di Desa Pugul

Dalam kesempatan itu juga Anggota DPRD Bangka Massuri ST, juga memperkenalkan aplikasi Pukat (Pikiran usulan masyarakat)

” Selain Reses kami juga anggota DPRD Bangka membuka ruang bagi masyarakat untuk menyampaikan aspirasi mereka lewat aplikasi Pukat. Dengan aplikisi Pukat ini bertujuan untuk menampung aspirasi masyarakat,

Dalam kesempatan yang sama Kepala Desa (Kades) Pugul Drs Iswanda mengatakan, Tentunya kami masyarakat dan selaku kepala desa Pugul kami sangat meyambut baik atas Reses Anggota DPRD Bangka (Massuri-red) ini, dengan Reses ini kami sangat terbantu, sehingga usulan-usulan masyarakat kami bisa langsung di dengar secara langsung oleh anggota Dewan,

” Harapan kita yang di sampaikan oleh masyarakat bisa di tindak lanjuti oleh dewan ke dinas-dinas terkait, serta dinas terkait dapat mengabulkannya,” Ungkap Kades Pugul Drs Iswanda saat Reses di Kantor desa Pugul,

Hal yang sama juga di sampaikan BPD Desa Pugul Husni, mengatakan dengan adanya Reses ini masyarakat sangat terbantu, melalui reses ini masyarakat dapat menyempaikan aspirasi mereka

” Saya sangat mengapresiasi di gelarnya Reses ini, Karena masyarakat dapat menyampaikan langsung dengan anggota DPRD, sehingga dengan adanya reses ini sangat membantu masyarakat,” Ungkap Husni,

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *