Bangka, Seputarbabel.com — Bupati Bangka Lantik 87 Pejabat Struktural dan 5 Fungsoinal di ruang lingkup Pemerintah kabuapten Bangka, Rabu Pagi 5/1/23 di Gedung Sepintu Sedulang Sungailiat, Kabupaten Bangka
Dari 87 Struktural dan 5 Fungsional yang dilantikan ini terjadi pengisian diantaranya jabatan Kepala Kesbangpol Kabupaten Bangka yang kosong diisi M. Nursi,Yang sebelumnya mejabat Kepala Pelaksana Harian BPBD Bangka.
Sedangkan jabatan Kalakhar BPBD kabupaten Bangka dijabat Ridwan, yang sebelumnya sebagai Sekcam Sungailiat, Selain itu ada beberapa pengisian dan rotasi jabatan, Sekretaris Dinas/Kecamatan, Kepala Bidang dan lainnya
Bupati Bangka Mulkan SH, MH mengatakan pelantikan dan ambil sumpah jabatan ini hal yang biasa dalam organisasi pemerintah, Guna untuk mengisi kekosogan juga penyegaran Roda Organisasi,
” Mutasi ataupun promosi namun itu hal biasa di Organisasi pemerintah, tidak hanya di kabupaten bangka saja,” ungkap Bupati Bangka
Bupati Bangka juga berharap kepada anggota yang Mutasi atau Promisi, Agar dapat selalu menjaga kekompakan dalam bertugas, juga selalu memberi pelayananan yang prima kepada Masyarakat
” Saya berharap untuk anggota mutasi atau promisi dapat selalu menjaga kekompakan dalam bertugas, juga selalu memberi pelayananan yang prima kepada masyarakat,” Harap nya
Hadir dalam kesempatan itu Bupati Bangka, Wakil Bupati Bangka, Sekda Bangka, Sekwan DPRD Bangka, Kepala OPD Pemkab Bangka, Forkoimda, dan Para ASN yang di Ambil Sumpah Jabatan
.