21 PERSERTA REBUT LIMA POSISI JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA

Exif_JPEG_420

PANGKALPINANG,Seputarbabel.com- Sebanyak 21 perserta yang mengikuti Seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama kota Pangkalpinang tahun 2017

Lima jabatan yang di lekang adalah;
1. Kepala badan keuangan daerah
2. Kepala Dinas penanaman modal,PTSP dan Tenaga kerja
3. Kepala Dinas permukiman dan Kawasan perumahan
4. Staf ahli walikota bidang pemerintah,hukum dan politik
5. Staf ahli walikota bidang keuangan,ekonomi dan pembangunan

Dalam sambutannya Sekretaris daerah kota Pangkalpinang Radmida Dawan. SH.MH mengatakan hari ini sudah masuk tahap wawancara dengan para perserta yang mengikuti Seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama kota Pangkalpinang

“Sebanyak 21 perserta seleksi yang akan mengikuti kegiatan tersebut.untuk mengisi Lima jabatan yang kosong tersebut,” ujarnya

Ia juga menjelaskan kegiatan ini untuk mencari profesional yang layak untuk mengisi posisi yang kosong tersebut.agar kedepan kinerja Skpd mereka akan lebih baik kedepannya

“Jika sudah mendapatkan hasil dari kegiatan ini pemerintah kota Pangkalpinang akan segera menetapkan hasil tersebut,karena sudah melalui aturan yang berlaku,”pungkasnya.(4wd)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *